Akan diadakan Penerimaan sakramen baptis bayi pada hari Minggu, 26 Oktober 2025 Dimohon bagi bpk/ibu yang memiliki putra/putri usia bayi (maksimal usia 6 tahun) dimohon segera mendaftarkan di kantor sekretariat paroki. Persyaratan sebagai berikut:
- Mengisi Formulir pendaftaran
- Surat Pengantar dari ketua lingkungan
- Foto Copy Akte Kelahiran
- Foto copy Surat Perkawinan Katolik
- Foto copy Kartu Keluarga
- Pas Photo ukuran 3x4: 2 Lembar
Orang tua dan wali baptis wajib mengikuti pembinaan selama 2 kali pertemuan di minggu Kedua dan Ketiga bulan Oktober 2025. Pelaksanaan pembinaan diruang kelas SDK. Batas akhir pendaftaran pada hari Minggu, 28 September 2025.